Thursday, June 14, 2012

TEMU PAKAR BIOTEKNOLOGI 2012 dengan tema "TANAMAN HASIL REKAYASA GENETIKA VERSUS TANTANGAN KETAHANAN PANGAN".

Departemen Agronomi dan HortikuItura, Institut Pertanian Bogor akan menyelenggarakan TEMU PAKAR BIOTEKNOLOGI 2012 dengan tema "TANAMAN HASIL REKAYASA GENETIKA VERSUS TANTANGAN KETAHANAN PANGAN".

Berkaitan dengan kegiatan tersebut diatas, kami mengundang dosen/peneliti di instansi Bapak/Ibu untuk dapat berperan serta sebagagi peserta/penyaji poster. Seminar akan
dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal : SeIasa, 10 Juli 2012
Waktu : Pukul 08.00-15.00 WIB

Tempat : IPB International Convention Centre, Botani Square, Bogor Untuk pendaftaran sebagai peserta beserta ketentuan lainnya seperti tercantum pada leaflet (terlampir) atau dapat diakses di : http://pakarbiotek.wordpress.com/

Annual Forum For National Science and Technology Development (NSTD),

Pusat Penelitian Perkembangan llmu Pengetahuan dan Teknologi -Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (PAPPIPTEK-LIPI) kembali menyelenggarakan Seminar Tahunan Pengembangan Iptek Nasional, ("Annual Forum For National Science and Technology Development (NSTD),,). 

Kegiatan ini merupakan kelanjutan dari kegiatan perdana yang telah diselenggarakan pada tahun 2011. Pada tahun 2012, seminar ini mengambil tema: "INOVASI FRUGAL: TANTANGAN DAN PELUANG PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN (LITBANG) SERTA BISNIS 01 INDONESIA" dengan topik bahasan (1) Strategi Industri dalam Mengembangkan Inovasi Frugal, meliputi delapan strategi disain: Ruggedization, Ajjordability, Simplification, Adaptation, Reliance on local materials, Manufacturing, Renewability, User-centric design, Lightweight; (2) Kebijakan IPTEKIN untuk Mendorong Inovasi Frugal; (3) Kapasitas dan Pengelolaan Litbang yang Mendukung Inovasi Frugal; dan (4) Pengembangan Budaya Kreatif dalam Mendukung Inovasi Frugal. 

Seminar ini akan dilaksanakan pada:
Hari : Rabu -Kamis Tanggal : 10 -11 Oktober 2012 
Tempat : Gedung Widya Graha lantai 1 LlPI,.Jl. lend. Gatot Subroto Kav. 10, Jakarta Selatan

Selain itu, kami juga mengundang para pengusaha, maupun tokoh lain dari kalangan industri untuk berpartisipasi membagikan pengalaman praktik inovasi di perusahaannya (presentasi dalam bentul power point). Berkaitan dengan hal tersebut kami mengharapkan partisipasi Bapak/lbu dalam acara seminar tersebut.

Registrasi paling lambat 15 September 2012 
Url : http://nstdforum.pappiptek.lipi.go.id


Tiga Tahun Lagi, Indonesia Yakin Lepas dari Impor Sapi

Jumat, 8 Januari 2016 Program sapi unggulan berhasil dikembangkan. VIVA.co.id - Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) bekerjasa...